0 Comment

Biografi-Sejarah-Perjuangan-Dr-Suharso

-Biografi Dr Suharso-Postedby-BukanTrik-, Ketika perang kemerdekaan indonesia suharso bergabung menjadi dokter palang merah indonesia. Perannya sebagai dokter sanagt membantu para tentara korban perang . selama bertugas dia melihat banyak tentara indonesia yang kehilangan anggota tubuhnya dalam perang . dia juga sedih karena akibat perang banyak orang-orang sipil dan anak-anak yang menajdi korban perang.

Suharso lahir di ample kabupaten boyolali, tanggal 13 mei 1912. Pendidikanya termsuk lengkap , dari mulai HIS di salatiga, MULO disolo, AMS bagian B di yogyakarta hingga sekolah dokter hindia belanda (nederland indische artsen school ) di surabaya.

Tahun 1939 ia tamat dari kedokteran dan langsung bekerja sebagai asisten di rumah sakit umum pusat surabaya. Pada saat itu dokter pribumi mendapatkan perlakuan yang tidak adil oleh pemerintah hindia belanda.

Ia sering berselisih dengan perawat berkebangsaan belanda. Ia dimutasikan ke daerah sambas kalimantan barat, suharso mengeri ia adalah target yang harus dilenyapkan pemerintah pendudukan jepang maka ia bergegas kembali kepulau jawa lalu bekerja di rumah sakit jebres solo.

Suharso amat bersedih hati ketika mendapatai banyak orang-orang yang mengalami cedera dan cacat karena peperangan ia kemudian melakukan berbagai percobaan untuk membuat alat pengganti bagian tubuh yang hilang

Kepiawain dalam membuat prothese (anggota tubuh manusia buatan) tersebut kian baik ssetelah ia berkesempatan memperdalam pengetahuan perihal pembuatan prothese di inggris pada tahun 1950.

Sekembainya dari inggris ia mendirikan pusat rehabilitasi disolo. Dengan sigap suharso mengobati para korban perang, mereka yang cacat dan cedera sangat tertolong dengan keberadaan rehabilitasi senter tersebut.

Para korban perang tidak saja mendaat pengganti tubuh yang hilang tetapi juga mendapat latihn untuk hidup mandiri dengan memberikan keterampilan agar tidak menjadi beban bagi orang lain. Usahanya mendapat dukungan berbagai pihak, tidak hanya dari pemerintah indonesia, melainkan datang dari laur negeri pula.

Pada tanggal 27 februari 1971 suharso wafat disolo dan dimakamkan di daerah asalnya ampel boyolali. Pemerintah indonesia mengangkatnya selaku pahlawan pembela kemrdekaan pada tahun 1973

Demikian penjelasan mengenai sejarah dan kisah “Biografi Dr Suharso” semoga dapat bermanfaat, terima kasih untuk kunjungan ke blog BukanTrik. Silahkan baca juga artikel terkait lainnya

Posting Komentar

silahkan berkomentar dengan sopan

 
Top