0 Comment
Keunikan Rumah Adat Natah Yang Berasal Dari Daerah Bali

Keunikan-Rumah-Adat-Natah-Yang-Berasal-Dari-Daerah-Bali

-Rumah Adat Bali-Post by-BukanTrik-, Setiap daerah di indonesia memiliki keunikan dan keragaman budaya yang berbeda tetapi memiliki nilai-nilai filosofi yang terkandung di dalamnya dan menggambarkan tentang kehidupan masyarakat setempat.di Bali pun memiliki Rumah Adat Khas Dearah Bali yang memiliki ciri dan kekhasan dari bangunan yang di agungkan oleh masyarakat bali yaitu gapura candi


Rumah adat Bali memiliki sebutan Rumah Adat Natah yang memiliki Bentuk seperti Gapura Candi Bentar karena identik dengan bangunan candi. Gapura Candi Bentar ( Natah ) terdiri dari dua bangunan candi yang memiliki bentuk identik dan diletakkan sejajar. biasanya merupakan pintu masuk utama suatu Pura atau tempat ibadah umat Hindu di Bali

Di dalam gapura biasanya terdapat berbagai jenis patung sebagai lambang dari adat budaya Bali. Dimana Bangunan ini juga memiliki julukan gerbang terbelah, karena bentuk bangunannya seolah menggambarkan satu bangunan candi yang dibelah menjadi dua.

Ada beberapa ruangan yang memiliki fungsinya masing-masing.yang Terdapat pada rumah adat bali
  • Panginjeng Karang : Ruangan ini merupakan tempat untuk memuja yang menjaga pekarangan.
  • Bale Manten : Ruangan ini merupakan tempat untuk tidur kepala keluarga, anak gadis dan tempat menyimpan barang-barang berharga.
  • Bale Gede atau Bale Adat : Ruangan ini merupakan tempat untuk upacara lingkaran kehidupan masyarakat bali pada umumnya.
  • Bale Dauh : Ruangan ini merupakan tempat untuk bekerja, digelarnya pertemuan, dan tempat tidur anak laki-laki.
  • Pawon : Ruangan ini merupakan dapur yang digunakan sebagai tempat memasak
  • Lumbung : Ruangan ini merupakan tempat untuk penyimpanan makanan pokok, seperti padi dan hasil bumi lainnya.
Demikian penjelasan lengkap mengenai “Keunikan Rumah Adat Natah Yang Berasal Dari Daerah Bali ” semoga dapat bermanfaat, terima kasih untuk kunjungan ke blog BukanTrik. Silahkan baca juga artikel terkait lainnya

Posting Komentar

silahkan berkomentar dengan sopan

 
Top